Guitar Chord Gamma 1 - 2 Bahkan 3 And Song Lyrics
intro : Am C A# Am
Am
beribu bunga telah ku pandang
C
tak seindah bunga yang aku genggam
A#
ku simpan rapi di dalam hati
C Am
tak akan layu termakan waktu
Am
beribu kumbang terbang di taman
C
mencari bunga tumbuh di taman
A#
tak akan mekar bunga pujaan
C A#
sebelum datang kumbang sejati
Am
pujaan hati . .
[ reff : ]
F
dua bahkan tiga bunga telah ku petik
C
coba ku tanam di taman hati
Am
dua bahkan tiga gadis telah ku lirik
A# C6 - F - C
hanyalah dirimu oh pilihan hati . .
F
jika datang malam tak berteman bintang
C
tiada cahaya gelap mencekam
Am
begitulah nasib yang aku rasakan
A# Am
jika kau tinggalkan aku seorang
musik : Am C A# Am
F C Am A# C . . - F - C
= = kembali ke : reff [ 2x ]
Am
beribu bunga telah ku pandang
C
tak seindah bunga yang aku genggam
A#
ku simpan rapi di dalam hati
C Am
tak akan layu termakan waktu
Tag Guitar Chord :
Kunci Gitar Gamma 1 - 2 Bahkan 3
Lirik Lagu Gamma 1 - 2 Bahkan 3
Lirik Lagu Dan Kunci Gitar
Kunci Gitar
Chord Guitar
Lirik Lagu
Chord Dasar
Guitar Chord
Song Lyrics
Belajar Gitar
Chord Dasar Gitar
Menghafal Kunci Gitar
Menghafal Chord Guitar
Cara Mudah Belajar Gitar
Cara Menghafal Kunci Gitar
Belajar Gitar Dengan Mudah